SOAL ULANGAN KELAS 6 TEMA 4 K13
Kelas 6 SD/MI telah lama menggunakan Kurikulum 2013 (K13) sebagai pengganti KTSP. Materi soal ulangan untuk penilaian harian, penilaian tengah semester (PTS) dan penilaian akhir semester (PAS) Kelas 6 SD/MI menggunakan bahan ajar Kurikulum 2013 dengan pendekatan metode tematik terpadu dengan . Muatan materi ajar Kurikulum 2013 untuk Kelas 6 adalah Pendidikan Agama dan Budi Pekerti, PPKn, Bahasa Indonesia, Ilmu Pengetahuan Alam, Ilmu Pengetahuan Sosial Ilmu Pengetahuan Alm, Ilmu Pengetahuan Sosial Matematika, Seni Budaya dan Prakarya, serta PJOK. Ujian atau penilaian dilakukan untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik. Soal dibuat berdasarkan kisi-kisi yang telah dibuat. Untuk mendalami materi pada tema 4 yaitu GLOBALISASI 6 SD/MI sebagai persiapan ulangan untuk penilaian harian, penilaian tengah semester (PTS) dan penilaian akhir semester (PAS) dapat dapat dilakukan dengan berbagai cara. Salah satunya dengan mengerjakan soal-soal latihan dari bank soal terbaru. Tema 4 GLOBALISASI 6 SD/MI memiliki 4 Subtema Sebagai Berikut: Subtema 1 Globalisasi di Sekitarku Subtema 2 Globalisasi dan Manfaatnya Subtema 3 Globalisasi dan Cinta Tanah Air Subtema 4 Kegiatan Pembiasaan Literasi.
contoh soal
KD. 3.6 Ilmu Pengetahuan Alam
21. Fungsi sutet (saluran udara tegangan extra tinggi ) pada sistem transmisi energi listrik adalah ....
22. Pemasangan listrik dirumah-rumah menggunakan rangkaian .....
23. Sumber energi listrik pada senter adalah ....
24. Perubahan energi yang terjadi pada saat menggunakan aki adalah ....
25. Sebutkan 3 contoh sikap hidup hemat listrik dalam kehidupan sehari-hari ....
26. Sebutkan 2 ciri rangkaian seri !
KD. 3.3 Ilmu Pengetahuan Sosial
27. Peristiwa yang terjadi di suattu negara dapat diketahui dengan cepat di negara lain adalah akibat kemajuan di bidang ....
a. telekomunikasi b. transportasi c. periklanan d. perindustrian
28. Bentuk kerjasama negara ASEAN dalam bidang olahraga yang dilaksanakan dua tahun sekali adalah ....
a. Asia Games b.SEA Games c. SEAP Games d. SEAGF Games
29. Salah satu wujud kerjasama ASEAN dalam bidang ekonomi adalah mendirikan pabrik .... di negara Thailand.
29. Salah satu wujud kerjasama ASEAN dalam bidang ekonomi adalah mendirikan pabrik .... di negara Thailand.
Jangan lupa kritik dan sarannya
terima kasih atas kunjungannya....
0 Response to "SOAL ULANGAN KELAS 6 TEMA 4 K13"
Post a Comment